Transaksi Badal Umrah

Entri Data Pesanan

Pax

Badal Umroh Pengganti

Jasa Badal Umroh adalah ibadah umroh yang pelaksanaannnya digantikan oleh seseorang dengan alasan uzur syar’i maupun sebab lainnya sesuai ketentuan dalam Islam.

Badal umroh ini dilaksanakan oleh ustadz (muthowif) perwakilan dari Paramuda Travel yang bermukim di Tanah Suci.

Pelaksanaan badal umroh di Paramuda Travel dilakukan hampir setiap hari, karena hampir selalu ada umat muslim di Indonesia yang memberikan amanah pada kami untuk mem-badalkan umroh anggota keluarganya, baik sedang sakit maupun yang telah meninggal dunia.

Persyaratan Badal Umroh diantaranya adalah sebagai berikut :

  1. Beragama Islam
  2. Sudah Meninggal Dunia
  3. Mengalami Uzur Syar’i (Sakit atau Usia Lanjut)
  4. Mendapatkan izin untuk dibadalkan

Tatacara Pendaftaran

Tata cara pendaftaran badal umroh sangat mudah sekali. Berikut adalah tata caranya:

  1. Pendaftar menyerahkan FC KTP yang membadalkan
  2. Informasi nama lengkap yang akan dibadalkan
  3. Informasi Jenis kelamin
  4. Informasi nama lengkap ayah kandung
  5. Membayar lunas biaya badal dengan transfer atau tunai di kantor Alhijaz
  6. Menentukan waktu pelaksanaan

 

Setelah prosedur administrasi diatas selesai, maka Paramuda Travel akan menunaikan amanah badal umroh melalui perwakilan pada waktu yang telah ditentukan/disepakati.Yang melaksanakan ibadah badal umroh adalah seorang ustad pembimbing perwakilan Paramuda Travel yang bermukim di Mekah.Selama pelaksanaan akan didokumentasikan berupa cuplikan video yang nantinya, file video tersebut menjadi hak milik pendaftar. File video akan dikirim melalui email ataupun whatsapp.

Syarat & Ketentuan
Mohon maaf halaman 'Syarat Ketentuan Transaksi Badal Umrah' sedang dalam pengembangan
Chat Dengan Kami
built with : https://erahajj.co.id